Oct 28 2019

Kacific Secures Infrastructure Location With Petro1 For Its Broadband Services To Indonesia And The Wider Region.

Jakarta, Indonesia, 28 October 2019 – Kacific Broadband Satellites Group (Kacific) has selected PT. Petro One Indonesia (Petro1) to provide ground infrastructure services in Indonesia for its brand-new satellite, built by Boeing, which will launch at the end of 2019. Petro1 will host, operate and provide first level support for Kacific’s gateway hub at its secure facilities in Surabaya and Pasuruan, East Java, Indonesia.

The state-of-the-art primary gateway will include a 9-metre antenna and associated equipment to transmit and distribute data to and from the satellite. An additional diversity site, over 60 kilometres away, will ensure better availability and a redundancy capability. Petro1 will provide a high-grade, well-fibered secured data center environment for the system servers, 24/7 service care, which includes onsite service staff 24/7.

The satellite’s high-power beams cover Indonesia’s many islands and surrounding ocean, delivering affordable, high-speed broadband to telecommunications companies, internet service providers and governments. This contract with local partners represents a multi-million dollar infrastructure investment into Indonesia by satellite operator Kacific.

“Kacific chose to locate its ground infrastructure in Indonesia because it is a priority market for us,” says Kacific CEO, Christian Patouraux. “Our high-speed broadband will supplement and augment the Government connectivity programmes which aim to strengthen broadband infrastructure across the nation. Petro1 has a highly trained technical team and access to excellent facilities, which will ensure the optimal performance of the Kacific1 satellite in Indonesia.”

Petro1 CEO Marlina Sagaf says, “We are very pleased to have won the trust and business of Kacific for this long-term teleport hosting, support and the maintenance component of this remarkable high-speed satellite. Petro1 and Kacific will bring to the Indonesian people a great internet usage enabler to the entire Indonesian archipelago, especially for people and businesses in rural or remote locations. Together with Kacific, our Petro1 team intends to provide a robust and reliable high speed VSAT service from our earth station locations in Surabaya and Pasuruan.”

Internet penetration had reached 55 percent of Indonesia’s population, serving 145 million people in the nation in 2017. Kacific1 covers remote islands and will help connect some of the estimated 119 million unconnected Indonesians. Kacific broadband will power services such as mobile backhaul for cellular networks and broadband internet over VSAT (satellite dishes under 1.5 metres) for small and medium-sized businesses. Its services will increase connectivity and internet access in areas that are beyond the economical reach of terrestrial infrastructures.

Petro1 is a system integrator company with the main business focus in the area of ICT “Information Communication Technology” and telecommunication infrastructure for onshore and offshore businesses. Petro1 is well experienced in delivering an end-to-end service based on individual client’s needs; from engineering design and procurement to construction and installation. Petro1 provides both VSAT and ISP services and other connectivity solutions (radio, fiber optic and GSM), surveillance security monitoring systems (CCTV, PAGA, navigation, telemetry) and facility infrastructures (network and data centers, hosting and co-location, cabling, power and termination systems).

###ENDS ###

BAHASA INDONESIAN VERSION

Kacific Tetapkan Petro1 sebagai Mitra Resmi Penyedia Layanan Broadband Kacific di Wilayah Indonesia dan Sekitarnya

 

Jakarta, Indonesia, 28 Oktober 2019 – Kacific Broadband Satellites Group (Kacific) telah memilih PT. Petro One Indonesia (Petro1) sebagai mitra penyediaan layanan ground infrastructure di Indonesia untuk satelit terbarunya yang dibangun oleh Boeing serta akan diluncurkan pada akhir tahun 2019. Petro1 akan mengoperasikan dan menyediakan layanan first level untuk gateway Kacific dari fasilitas milik Petro1 di Surabaya dan Pasuruan, Jawa Timur, Indonesia.

Seperti diketahui, pada 2017 lalu penetrasi internet di Indonesia tercatat mencapai 55 persen dari total jumlah penduduk Indonesia yang mencapai 145 juta jiwa.

Saat ini layanan satelit Kacific1 meliputi pulau-pulau terpencil/terluar dan membantu menghubungkan kurang lebih 119 juta rakyat Indonesia yang saat ini belum terhubung dengan internet.

Dengan antena berukuran 9 meter dan peralatan teknologi canggih lainnya, Petro1 akan mendistribusikan data-data ke satelit dan sebaliknya. Dengan lokasi yang lebih dari 60 km, Kacific memastikan ketersediaan layanan kapasitasnya yang lebih baik, terutama setelah Petro1 menjamin ketersediaan data center yang aman dan canggih tersambung ke fiber optik.

Sinyal satelit Kacific berkekuatan tinggi untuk mencakup seluruh wilayah kepulauan Indonesia dan sekitarnya. Kacific menyiapkan jaringan pita lebar  berkecepatan tinggi dengan biaya terjangkau untuk melayani berbagai perusahaan telekomunikasi, penyedia layanan jasa internet (ISP), serta pemerintahan. Kontrak dengan mitra lokal di Indonesia itu merupakan wujud investasi infrastruktur yang dilakukan oleh Kacific.

“Kacific memilih untuk menempatkan ground infrastructure di Indonesia, karena Indonesia merupakan pasar yang penting bagi kami,” kata CEO Kacific, Christian Patouraux. “

Menurut Christian, pita lebar berkecepatan tinggi itu sangat mendukung program konektivitas Pemerintah, terutama untuk memperkuat jaringan infrastruktur broadband di seluruh Nusantara.

Petro1 diperkuat oleh tim teknisnya yang sangat terlatih dan memiliki akses ke banyak fasilitas terbaik. Mereka akan memastikan kinerja yang optimal dari satelit Kacific di Indonesia,” lanjut Christian.

Pada kesempatan tersebut, CEO Petro1 Marlina Sagaf, menambahkah bahwa  pihak Petro1  sangat senang meraih kepercayaan dan peluang bisnis dari Kacific untuk teleport hosting, layanan pendukung, dan  pemeliharaan jangka panjang untuk satelit berkecepatan tinggi.

“Ini pekerjaan yang luar biasa. Petro1 dan Kacific akan memberikan pelayanan internet yang baik untuk seluruh wilayah Indonesia, terutama bagi rakyat dan usaha kecil/menengah di pedesaan dan daerah-daerah terpencil,” tambah Christian.

Bersama Kacific, lanjut Christian, tim Petro1 berusaha memberikan layanan VSAT berkecepatan tinggi yang handal melalui lokasi stasiun bumi milik Petro1 di Surabaya dan Pasuruan.

Pitalebar Kacific  dapat memperkuat layanan-layanan seperti mobile backhaul untuk jaringan selular dan internet broadband melalui antena VSAT (diameter di bawah 1,5 meter) untuk usaha kecil menengah (UMKM).

“Layanan itu akan meningkatkan konektivitas dan akses internet di wilayah yang saat ini berada jauh di luar jangkauan infrastruktur terestrial,” ujar Christian.

Petro1 merupakan perusahaan integrator system yang fokus utamanya di bidang Teknologi Komunikasi Informasi (ICT) dan infrastruktur telekomunikasi untuk bisnis onshore dan offshore. Petro1 memiliki pengalaman luas dalam memberikan layanan menyeluruh berdasarkan kebutuhan masing-masing pelanggannya, mulai desain engineering dan penyediaan sarana dan prasarana, hingga pembangunan konstruksi dan instalasi.

Petro1 menyediakan layanan VSAT maupun ISP dan solusi konektivitas lainnya seperti radio, fiber optik, dan GSM, sistem pengawasan keamanan atau surveillance security (CCTV, PAGA, navigasi dan telemetri), serta sarana-prasarana pendukung lainnya (jaringan dan data center, hosting dan co-location, cabling, power dan sistem terminasi).

### SELESAI ###

Untuk keterangan lebih lanjut hubungi:

Media contact for more information:

Petro1:  Petrus Claver Satrio Wibowo, T: +62 21 39716985, E: petrus.clever@petro1-indonesia.com

Kacific: Nicole Steven, T: +6421 0253 1886, E: NicoleS@botica.co.nz

 

About P. T. Petro One

Petro One Indonesia (Petro1) was established in October 2014 with the primary focus business in supporting ICT & Telecommunication infrastructure both in Onshore (Land) and Offshore with specializing in Maritime, Oil & Gas and EPCI sectors, where Petro1 as a system Integrator has been Registered as a VSAT Service Provider and ISP (Internet Service Provider) in Indonesia along with Certified & Professional engineers, Petro1 Quality Management System “P1QMS” (Project Management, HSE, Operation, Logistic, Helpdesk & Customer Service Care 24/7) & the latest up to date technology which makes Petro1 will always committed to deliver the best service to our clients and partners in order to achieve company’s growth for the prosperity of all the stakeholders.

Tentang Petro1

Petro One Indonesia (Petro1) berdiri sejak bulan Oktober 2014 dengan bidang usaha utama memberikan layanan ICT dan infrastuktur telekomunikasi baik Onshore (di Darat) dan Offshore (di Laut), dengan spesialisasi di bidang Maritim, Oil & Gas dan sektor EPCI, dimana Petro1 sebagai integrator sistem yang telah terdaftar sebagai penyedia layanan VSAT & ISP (Internet Service Provider) di Indonesia. Dengan tim engineer yang professional dan tersertifikasi, Petro1 Quality Management System “P1QMS” (Manajemen Proyek, HSE, Operation, Logistik, Layanan Helpdesk & Customer Service 24/7), serta teknologi terbaru membuat Petro1 selalu berkomitmen untuk memberikan layanan terbaik bagi mitra dan pelanggan, untuk mencapai pertumbuhan perusahaan bagi kesejahteraan semua pemangku kepentingan.

 

About Kacific

Kacific Broadband Satellites Group is a satellite operator providing high-speed broadband for remote and rural markets. Kacific broadband fosters greater internet usage and fuels economic growth and improvements in service delivery across covered regions. Its high-power satellites use the latest multi-beam space communications and ground technology. Kacific’s first satellite, Kacific1, focuses on the Pacific and South East Asia. Kacific’s headquarters are in Singapore with main operations out of Vanuatu.

For more information, visit www.kacific.com or follow on Facebook, LinkedIn, Twitter or YouTube

Tentang Kacific

Kacific Broadband Satellites Group adalah operator satelit yang menyediakan broadband berkecepatan tinggi untuk wilayah-wilayah terpencil dan pedesaan. Kacific broadband mengembangkan penggunaan internet dan mendukung pertumbuhan ekonomi, serta memperbaiki penyediaan layanan di semua wilayah dalam cakupannya. Satelit  Kacific menggunakan teknologi multi-beam space communication dan ground technology terbaru. Kacific1 merupakan satelit pertama Kacific, yang dikhususkan untuk wilayah Pasifik dan Asia Tenggara. Kacific memiliki kantor pusat di  di  Singapura serta Vanuatu.

Untuk keterangan lebih lanjut, kunjungi www.kacific.com atau akun kami di Facebook, LinkedIn, Twitter atau YouTube